Header Ads

DPD I HTI Kalsel Mengadakan Bedah Buku Panduan Lurus Memahami Khilafah Menurut Kitab Kuning

DPD I HTI Kalsel Mengadakan Bedah Buku Panduan Lurus Memahami Khilafah Menurut Kitab Kuning
Beginilah suasana ketika para Tokoh, Ulama, undangan dan peserta hadir dalam Bedah Buku Panduan Lurus Memahami Khilafah Menurut Kitab Kuning | DPD I HIZBUT TAHRIR INDONESIA Kalimantan Selatan.

Pada sesi yang pertama Ustadz Fathiy Syamsuddin Ramadhan An Nawiy menyatakan "Jika umat keliru memahami imamah sangat besar bahayanya. Bangsa ini banyak terjerumus kedalam kemurtadan secara tidak sadar, karena negara ini tidak dibangun diatas dasar aqidah yang benar, juga karena banyak umat keliru memahami imamah/Khilafah. Seharusnya Khilafah tidak diperdebatkan lagi."
Sesi berikutnya dilanjutkan oleh Ust. Wahyudi Al Maroky (Direktur Pamong Institute, Jakarta) juga menjelaskan bahwasanya dalam Demokrasi, rakyat berkuasa hanya 1 hari. contoh ketika kenaikan BBM tak satupun wakil rakyat menanyakan kepada rakyat terlebih dahulu. mereka langsung menaikkan demi kepentingannya sendiri. Beginilah demokrasi, berdalih kekuasaan ditangan rakyat, namun rakyat justru melarat.

Pada sesi ketiga sekaligus sebagai pembicara penutup Ust. H. Asfiani Nurhasani Lc (Ulama Kalsel) juga menyatakan Dalam sistem yg sekarang, banyak hukum fiqih tdk berjalan. contoh ketika kami menyodorkan kpd DPRD ttg raperda Perda miras haram, langsug ditolak krn bertentangann dgn kepentingan segelintir pengusaha. itu artinya hukum Allah kalah dgn manusia!" [www.al-khilafah.org]

Download MP3 Audionya disini [Ustadz Fathiy Syamsuddin Ramadhan An Nawiy Ust. Wahyudi Al Maroky Ust. H. Asfiani Nurhasani Lc - Bedah Buku Panduan Lurus Memahami Kitab Kuning] 29 MB

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.